PENGUMUMAN
Nomor : 03/PPBJ-KS/III/2021
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI CALON ASSISTANT PROFESSIONAL STAFF (APS)
PENYUSUNAN DOKUMEN KEBIJAKAN DAN PERENCANAAN BANGUNAN GEDUNG PEMDA
SUKU DINAS CIPTA KARYA, TATA RUANG DAN PERTANAHAN
KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN SERIBU
Pejabat Pengadaan Barang dan Jasa pada Suku Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu telah melaksanakan penilaian administrasi terhadap berkas lamaran yang masuk untuk kegiatan penerimaan Penyedia Jasa Tenaga Perorangan (Assistant Professional Staff) Penyusunan Dokumen Teknis Perencanaan Gedung Pemda Suku Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu pada tanggal 24 Februari 2021 sampai dengan 26 Februari 2021. Berikut ini adalah nama - nama pelamar yang lolos seleksi administrasi :
No. |
Nama Pelamar |
Tujuan Lamaran |
1. |
Apriansyah Saputra |
Pengkaji Struktur Bangunan |
2. |
Asep Komarudin |
Pengkaji Struktur Bangunan |
3. |
Mifta Holman |
Pengkaji Struktur Bangunan |
4. |
RA Oktaviandari Tyas Nastiti |
Pengkaji Struktur Bangunan |
5. |
Reynaldo Pratama |
Pengkaji Struktur Bangunan |
Nama-nama yang lolos seleksi administrasi untuk mengikuti tahapan selanjutnya yaitu seleksi/ujian tertulis dan wawancara pada tanggal 04 Maret 2021 Pukul 08.00 WIB di Kantor Suku Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Pertanahan Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Gedung Dinas Teknis Provinsi DKI Jakarta Lantai 3, Jalan Taman Jatibaru RT.017/01, Kelurahan Cideng, Kecamatan Gambir, Kota Administrasi Jakarta Pusat. Seluruh Keputusan adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
*Catatan :
- |
Peserta agar hadir sebelum waktu seleksi/ujian dimulai; |
- |
Peserta agar membawa Laptop dengan aplikasi yang mendukung untuk ujian (Autocad, SAP, dsb); |
- |
Peserta agar membawa modem / telepon seluler guna mengakses internet; |
- |
Peserta diwajibkan mematuhi protokol kesehatan dengan menggunakan masker selama berada di lokasi seleksi, membawa hand sanitizer dan menjaga jarak minimal 1,5 meter selama pelaksanaan seleksi; |
- |
Peserta diwajibkan membawa dokumen lamaran beserta lampiran lengkap yang sudah dicetak dan disusun di dalam map bertuliskan nama peserta. |
Jakarta, 01 Maret 2021 Pejabat Pengadaan Barang dan Jasa Suku Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu,
Ttd
Natanael Martua NIP 199012252014031004 |